Palestina tandatangani perjanjian non-Prolifreasi nuklir

Otoritas Palestina bertarsipasi dalam penandatangan Perjanjian Non-Proliferasi Nuklir bersama 50 negara lainnya, diantaranya Brazil, Aljazair, Afrika Selatan, Irlandia , Meksiko, Austria dan Nigeria.

BY Rara Atto Edited Thu,21 Sep 2017,12:46 PM
Palestina tandatangani perjanjian non-Prolifreasi nuklir

Palsawa - New York

New York, SPNA –  Otoritas Palestina  bertarsipasi dalam penandatangan Perjanjian Non-Proliferasi Nuklir bersama 50 negara lainnya, diantaranya Brazil, Aljazair, Afrika Selatan, Irlandia , Meksiko, Austria dan Nigeria.

Menteri Luar Negeri, Riyad Maliki mewakili Palestina setelah untuk ikut serta menandatangani perjanjian tersebut setelah mendapat status keanggotaan penuh dalam sidang Dewan Majelis Umum PBB.

Acara tersebut dibuka oleh Sekjen PBB Antonio Guterres dan Ketua Dewan Majelis Umum PBB dan Presiden Costa Rica sebagai Presiden Konferensi Negosiasi, Presiden Palang Merah Internaisonal, dan perwakilan lembaga internasional untuk penghapusan senjata Nuklir.

Partisiapasi Palestina dalam acara tersebut adalah langkah penting dalam perannya di forum internaisonal serta memperkuat posisi Palestina sebagai negara yang berdaulat.

(T.RS/S:Palsawa)

 

leave a reply
Posting terakhir